Pengaruh Media Pembelajaran Video Dilengkapi Mind Mapping terhadap Hasil Belajar Siswa SMA pada Masa Pandemi Covid-19
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran video dilengkapi mind mapping terhadap hasil belajar siswa pada masa pandemi Covid-19. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain penelitian nonequivalent control grup desain. Subjek penelitian ini yaitu 35 siswa kelas XI MIPA 1 sebagai kelas kontrol dan 35 siswa XI MIPA 3 sebagai kelas eksperimen. Hasil pengujian hipotesis menggunakan uji independent sample t-test menghasilkan nilai Asymp. Sig (2-tailed) 0,001 artinya nilai tersebut kurang dari 0,05 (< 0,05) sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh media pembelajaran video dilengkapi mind mapping terhadap hasil belajar siswa. Penelitian ini juga didukung oleh hasil kuesioner respon siswa yang menunjukkan bahwa respon siswa tergolong dalam kategori sangat baik dengan presentase 87% terhadap penggunaan media video yang dilengkapi mind mapping.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Agustini, K., & Ngarti, J. G. (2020). Pengembangan Video Pembelajaran Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Menggunakan Model R & D. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 4(April 2020), 62–78.
Chairani, I. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Gender Di Indonesia. Jurnal Kependudukan Indonesia, 39–42. https://doi.org/10.14203/jki.v0i0.571
Darusman, R. (2014). Penerapan Metode Mind Mapping (Peta Pikiran) Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematik Siswa SMP. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung, 3(2), 164–173. https://doi.org/10.22460/infinity.v3i2.61
Desrianti, D. I., Rahardja, U., & Mulyani, R. (2012). Audio Visual As One Of The Teaching Resources On Ilearning. Journal CCIT, 5(2), 124–144.
Fujiyanto, A., Jayadinata, A. K., & Kurnia, D. (2016). Penggunaan Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Hubungan Antarmakhluk Hidup. Jurnal Pena Ilmiah, 1(1), 841–850. https://doi.org/10.23819/pi.v1i1.3576
Herliandry, L. D., Nurhasanah, Suban, M. E., & Kuswanto, H. (2020). Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19. JTP - Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65–70. https://doi.org/10.21009/jtp.v22i1.15286
Iswanto, & Roniwijaya, P. (2017). Pembelajaran Model Mind Mapping Untuk Meningkatkan aktivitas dan Hasil Belajar Kompetensi Sistem Kelistrikan dan Instrumen Siswa Kelas XI Teknik Sepeda Motor SMK Diponogoro Depok Sleman. Jurnal Taman Vokasi, 5(1), 92–105.
Johari, A., Hasan, S., & Rakhman, M. (2014). Penerapan Media Video Dan Animasi Pada Materi Memvakum Dan Mengisi Refrigeran Terhadap Hasil Belajar Siswa. Journal of Mechanical Engineering Education, 1(1), 8–15. https://doi.org/10.17509/jmee.v1i1.3731
Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020). Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 4(1), 12–19. https://doi.org/10.23887/jpk.v4i1.24981
Makaborang, Y. (2019). Evaluasi Implementasi Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Biologi Di SMA Negeri. Jurnal Manajemen Pendidikan, 6(2), 130–145.
Mona, N. (2020). Konsep Isolasi Dalam Jaringan Sosial Untuk Meminimalisasi Efek Contagious (Kasus Penyebaran Virus Corona Di Indonesia). Jurnal Sosial Humaniora Terapan, 2(2), 117–125. https://doi.org/10.7454/jsht.v2i2.86
Nazaruddin, I., & Basuki, A. T. (2015). Analisis Statistik Dengan SPSS. Yogyakarta: Danisa Media.
Nisak, E. D. (2018). Penerapan Mind Mapping Untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKN Pada Siswa Kelas IX SMPN 1 Kalidawir. Jurnal Riset dan Konseptual, 3(1), 13–24.
Nursamsu, & Kusnafizal, T. (2017). Pemanfaatan Media Pembelajaran ICT Sebagai Kegiatan Pembelajaran Siswa Di SMP Negeri Aceh Tamiang. Jurnal IPA & Pembelajaran IPA, 1(2), 165–170. https://doi.org/10.24815/jipi.v1i2.9691
Shoimin, A. (2017). 68 Model Pembelajaran Inovatif Dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: AR-Ruzz Media.
Situmorang, R. meliana, Muhibbuddin, & Khairil. (2015). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Ekskresi Manusia. Jurnal Edubio Tropika, 3(2), 51–97.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Tasmalina, T., & Prabowo, P. (2018). Pengaruh Media Video Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Sub Materi Spermatophyta di SMA Swasta Nurul Amaliyah Tanjung Morawa Tahun Pembelajaran 2015/2016. Best Journal (Biology Education, Sains and Technology), 1(1), 14-20.
Ulfa, Z. D., & Mikdar, U. Z. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Perilaku Belajar, Interaksi Sosial dan Kesehatan bagi Mahasiswa FKIP Universitas Palangka Raya. Journal of Sport Science and Education, 5(2), 124–138.
DOI: https://doi.org/10.53889/jpig.v2i1.60
Article Metrics
Abstract view : 601 timesPDF - 430 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Jurnal Pendidikan Indonesia Gemilang

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Indonesia Gemilang is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License